Minggu, 28 Februari 2021

Narrative Text Pengertian Generic struktur dan Unsur kebahasaan




Kali ini kita akan belajar  Narrative Text, apakah Narrative text itu? bagaimana strukture textnya dan seperti apakah unsur kebahasaanya? nah agar sahabat semua mendapatkan jawabannya silahkan baca text berikut ini terlebih dahulu.
Snow White

Once upon a time, there lived a little girl named Snow White. She lived with her Aunt and Uncle because her parents were dead. (ORIENTATION)

One day she heard her Uncle and Aunt talking about leaving Snow White in the castle because they both wanted to go to America and they didn’t have enough money to take Snow White. (Major Complication)
Snow White did not want her Uncle and Aunt to do this so she decided it would be best if she ran away. The next morning she ran away from home when her Aunt and Uncle were having breakfast. She ran away into the woods. (RESOLUTION)

She was very tired and hungry. (COMPLICATION)

Then she saw this little cottage. She knocked but no one answered so she went inside and fell asleep. (RESOLUTION)

Meanwhile, the seven dwarfs were coming home from work. They went inside. There they found Snow White sleeping. Then Snow White woke up. She saw the dwarfs. The dwarfs said, what is your name? Snow White said, ‘My name is Snow White’. (COMPLICATION)

Doc said, ‘If you wish, you may live here with us”. Snow White said, ‘Oh could I? Thank you.’ Then Snow White told the dwarfs the whole story and Snow White and the 7 dwarfs lived happily ever after. (MAJOR RESOLUTION)

Nah setelah membaca text di atas pasti sahabat sudah bisa menjawab apakah text narrative itu. Bagaimana struktur teknya dan seperti apa unsur kebahasaannya. 

Jadi text narrative adalah tek cerita khayal yang bertujuan untuk menghibur pembaca. Karena cerita khayal atau cerita fiktif maka tidak bisa dipastikan kebenarannya. contoh cerita atau tek narrative seperti Cinderela, Sangkuriang, Snow White, Rabbit and Crocodile dsb

Generic Strukture/Strukture teks narrative adalah:
1. Orientation yaitu paragraph pembuka yang berisi pengenalan tokoh, tempat dan waktu .
2. Complication yaitu paragraph yang berisi awal mula munculnya permasalah/paragraf yang menjelaskan awal mula peristiwa atau kejadian. Awal mula peristiwa ini menjadi rentetan alur cerita yang berlanjut pada konflik, klimaks, dan anti klimaks.
3. Orientation paragraph ini berisi penyelesaian masalah atau konflik sudah teratasi, dimana penyelesaian masalah itu bisa berakhir sedih ataupun bahagia.

Narrative text memiliki karakteristik atau unsur bahasa sebagai berikut: 
1. Menggunakan past tense (kecuali untuk percakapan) 
2. Keterangan waktu (suatu hari, sekali waktu, dahulu kala, dan lainnya) 
3. Konjungsi waktu (kapan, kemudian, tiba-tiba)
4.  Karakteristik spesifik 
5. Kata kerja aksi (action verbs) 
6. Kalimat langsung

Nah sekarang perhatikan video berikut 







Tidak ada komentar:

Posting Komentar

"KKTP: Kunci Sukses Pembelajaran Efektif di Kurikulum Merdeka"

  Halo, sahabat Jumilati's blog. Pada tulisan kali ini, kita akan bahas salah satu komponen penting dalam Kurikulum Merdeka yang sering ...